ANTARA – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Temanggung, Jawa Tengah, menambah kapasitas jumlah tempat tidur untuk perawatan pasien COVID-19 melalui pemanfaatan ruang perawatan VIP. Hal itu dilakukan sebagai langkah untuk memprediksi potensi lonjakan jumlah pasien COVID-19. (Kata Eko Handy/Andy Bagasela/Anom Prihantoro)